Trending

10 Kekuatan Super Dalam Anime, Terbaik & Terkuat Yang Diidamkan Banyak Orang

niadi.net - Anime adalah sebuah tontonan yang sangat menarik dan digemari banyak orang. Tidak hanya anak-anak, serial anime juga begitu difavoritkan oleh kalangan remaja dan dewasa.

Bagi seorang Milenials dan juga Gen Z, serial anime sering dijadikan sebagai preferensi tersendiri karena mempunyai jalan cerita yang sangat menarik dan juga penggambaran tokoh karakter keren. Bahkan beberapa diantaranya mempunyai elemen magnet yang sangat luar biasa seperti kekuatan sihir atau supranatural dan juga superpowers.

Serial anime yang bergenre shounen sering kali menampilkan banyak sekali adegan-adegan yang keren dan bisa membuat setiap penontonnya ternganga, karena setiap karakternya biasanya mempunyai kekuatan dan juga kapabilitas yang luar biasa.

Di sisi lain, sebagai penonton biasanya kita akan sering berandai-andai untuk bisa memiliki kekuatan dan kemampuan super seperti tokoh dalam serial anime favorit kita.

Kekuatan dan kemampuan luar biasa yang mereka miliki merupakan suatu anugrah yang pada dasarnya telah dimiliki dan melekat pada diri setiap masing-masing karakter anime tersebut.

Jika kekuatan dan kemampuan mereka terus dilatih tentu akan membuat mereka semakin kuat dan tidak akan mudah terkalahkan. Dan efeknya bagi kita sebagai penonton, tentu tidak bisa dipungkiri jika kita sering merasa iri dan ingin sekali mempunyai kekuatan dan juga kemampuan seperti mereka.

Seperti apakah kekuatan super yang dimiliki setiap karakter dalam tokoh anime tersebut? Langsung saja kita simak informasi selengkapnya dibawah berikut ini.

10 Kekuatan Super Dalam Anime Terbaik Yang Diidamkan Banyak Orang

Berikut ini adalah beberapa kekuatan super power yang pernah ada dalam serial anime yang begitu diidam-idamkan oleh banyak orang yang melihatnya, diantaranya yaitu:

1. Super Saiyan (Dragon Ball Z)

goku super saiyan 2, super saiyan forms, super saiyan vegeta, super saiyan goku, super saiyan song, super saiyan levels 1-20, super saiyan transformations, super saiyan levels chart, anime tentang kekuatan tersembunyi, anime tentang kekuatan dewa, kekuatan anime terunik, karakter anime dengan kekuatan mengerikan, kumpulan anime super power, anime super power yang keren, anime yang mempunyai kekuatan mata, anime action super power terbaik

Tokoh anime yang mempunyai kekuatan super pertama yaitu kekuatan Super Saiyan dalam serial anime berjudul Dragon Ball Z. Kekuatan yang dimilikinya ini merupakan sebuah kekuatan yang sangat powerful dan di anggap paling destruktif dari yang pernah ada. Kepopuleran serial anime Dragon Ball sering kali membuat banyak orang ingin sekali memiliki jenis kekuatan Super Saiyan.

Karakter yang memiliki kemampuan untuk mengaktifkan mode ini dapat meningkatkan level kekuatannya yang tidak akan pernah dimiliki dan dicapai oleh manusia biasa, sehingga dapat membuat penggunanya mampu menghasilkan kekuatan, kecepatan, ketepatan dan juga kemampuan yang sangat luar biasa. Mode Super Saiyan yang diangap mampu mengalahkan kekuatan dari kombinasi serangan para dewa yaitu Super Saiyan Gold.

2. Ultimate Vampire (Hellsing Ultimate)

hellsing vampire anime, hellsing main antagonist, hellsing ultimate wiki mina, hellsing helena, anfang hellsing, hellsing no anfang, hellsing magic, hellsing incognito quotes, anime tentang kekuatan tersembunyi, anime tentang kekuatan dewa, kekuatan anime terunik, karakter anime dengan kekuatan mengerikan, kumpulan anime super power, anime super power yang keren, anime yang mempunyai kekuatan mata, anime action super power terbaik

Mode yang satu ini menginjinkan kita untuk dapat mempunyai kekuatan dari seorang vampire. Jika kita menjadi seorang ultimate vampire, maka kita akan mempunyai kekuatan diatas rata-rata dari manusia pada umumnya. Kekuatan tersebut dapat berupa kekuatan teleportasi, telekinesis, telepati, hipnosis, shapeshift dan bahkan mendapatkan keabadian agar bisa hidup kekal di dunia. Berkat kekuatan tersebut, dirinya tidak dapat terkalahkan dan bahkan tidak bisa mati.

3. Alchemy (Full Metal Alchemist)

fullmetal alchemist transmutation circle list, fullmetal alchemist alchemy quote, alchemy transmutation circle, fullmetal alchemist human transmutation circle, fullmetal alchemist equivalent exchange quote, real alchemy transmutation circles, alchemy circles guide, laws of alchemy, anime tentang kekuatan tersembunyi, anime tentang kekuatan dewa, kekuatan anime terunik, karakter anime dengan kekuatan mengerikan, kumpulan anime super power, anime super power yang keren, anime yang mempunyai kekuatan mata, anime action super power terbaik

Alchemy adalah jenis kekuatan dalam serial anime yang terlihat paling realistis, karena manifestasi dalam praktek Alchemy ini juga bisa terjadi di dunia nyata. Dalam serial anime ini, kemampuan yang dimilikinya ini dapat menciptakan sebuah senjata yang dibantu dengan kekuatan supranatural atau kekuatan sihir yang dimilikinya. Dalam dunia nyata, kita pun bisa membuatnya asalkan kita mempunyai bahan-bahan yang diperlukan.

4. Devil Fruit (One Piece)

devil fruit logia, devil fruit encyclopedia, complete devil fruit list, devil fruit real life, one piece devil fruit ideas, what devil fruit are you, luffy devil fruit awakening, devil fruit generator, anime tentang kekuatan tersembunyi, anime tentang kekuatan dewa, kekuatan anime terunik, karakter anime dengan kekuatan mengerikan, kumpulan anime super power, anime super power yang keren, anime yang mempunyai kekuatan mata, anime action super power terbaik

Dalam serial anime One Piece, jika seseorang memakan Devil Fruit maka dia akan mendapatkan suatu kekuatan besar yang luar biasa, jenis kekuatan yang diberikan kepada orang yang memakan buah fruit tergantung dari jenis buah Devil Fruit yang telah ia makan. Dari sekian banyak jenis buah Devil Fruit, jenis Logia merupakan jenis buah yang paling diinginkan oleh banyak orang dalam karakter anime ini.

Hal ini dikarenakan, jenis buah yang satu ini terbilang langka sehingga sangat jarang orang menemukannya. Logia merupakan jenis buat Devil Fruit yang termasuk ke dalam kategori paling kuat dari sekian banyak jenis Devil Fruit lainnya, karena dengan memakannya dapat membuat si pemakannya bisa berubah wujud dan memiliki kemampuan untuk mengendalikan element alam seperti tanah, air, api dan udara.

5. Stand (Jojo's Bizarre Adventure)

stand jojo brackets, jojo stand generator, jojo stand quiz, list of stands, stand user meme, jojo water stands, jojo longest stand name, jojo part 3 stands in order, anime tentang kekuatan tersembunyi, anime tentang kekuatan dewa, kekuatan anime terunik, karakter anime dengan kekuatan mengerikan, kumpulan anime super power, anime super power yang keren, anime yang mempunyai kekuatan mata, anime action super power terbaik

Stand adalah entitas yang secara fisik dapat digenerasikan oleh setiap pemiliknya. Dalam serial anime yang satu ini ia dapat divisualisasikan sebagai manifestasi yang berasal dari fighting spirit dari sang penggunanya atau yang dikenal sebagai Stand User yang berupa sebuah figur besar yang mampu melindungi Stand User.

Stand sendiri mempunyai kekuatan dan juga kemampuan yang tidak dimiliki oleh orang biasa pada umumnya, bahkan ia mampu melakukan apapun yang telah diperintahkan oleh Stand user.

6. Rinnegan, Sharingan dan Byakugan (Naruto)

naruto dapat rinnegan, byakugan tenseigan, sharingan vs rinnegan, tingkatan mata byakugan, rinnegan sasuke berbeda, macam macam byakugan, rinnegan naruto bangkit, mata byakugan di dunia nyata, anime tentang kekuatan tersembunyi, anime tentang kekuatan dewa, kekuatan anime terunik, karakter anime dengan kekuatan mengerikan, kumpulan anime super power, anime super power yang keren, anime yang mempunyai kekuatan mata, anime action super power terbaik

Rinnegan adalah kontender yang sangat kuat yang dapat membuat para penggemar anime ini ingin menjadi pemilik dari dojutsu. Rinnegan sendiri merupakan sebuah kekuatan yang terletak pada mata yang termasuk ke dalam kategori user-friendly (apabila mata dari Rinnegannya autentik), kekuatan ini merupakan kekuatan yang sangat langka diantara ketiga dojutsu. Dengan memiliki kekuatan Rinnegan, maka kita dapat melakukan manipulasi pada ruang tempat dan juga waktu. Kekuatan yang terdapat pada mata ini dapat mengijinkan kita untuk membuat dimensi sendiri.

Sementara Sharingan adalah jenis kekuatan yang dimiliki oleh klan Uchiha yang dapat membuat kita memiliki kemampuan untuk memprediksi sebuah gerakan dari pihak lawan. Tidak hanya itu, bahkan kita juga mampu untuk menciptakan suatu ilusi yang mempunyai implikasi secara fisik maupun secara psikologis bagi musuh. Jika kekuatan tersebut mampu mencapai level maksimum, maka mata tersebut akan mempunyai kekuatan desktruktif Amaterasu yang mampu untuk membakat habis semua objek yang dilihatnya.

Sedangkan Byakugan merupakan jenis kekuatan yang membuat pemiliknya mampu melihat benda atau objek yang berada di balik tembok dan juga dapat melihat atau memprediksi gerakan dari lawan. Sunguh luar biasa bukan kekuatan-kekuatan tersebut?

7. Geass – Code Geass

eass meaning, geass symbol, lelouch geass, geass season 3, code geass power of kings, geass pronunciation, code geass immortals, code geass lelouch alive, anime tentang kekuatan tersembunyi, anime tentang kekuatan dewa, kekuatan anime terunik, karakter anime dengan kekuatan mengerikan, kumpulan anime super power, anime super power yang keren, anime yang mempunyai kekuatan mata, anime action super power terbaik

Geass adalah jenis kekuatan pada mata yang terkenal mematikan dalam serial anime Code Geass. Kekuatan ini dapat membuat penggunanya memiliki kemampuan untuk mengendalikan pikiran dan juga gerakan lawan yang bertatapan dengannya. Kisah cerita dapal serial anime Code Geass, sang antihero yaitu Lelouch mampu menggunakan kekuatan mata ini dan juga memerintahkan musuh untuk dapat memporak-porandakan armada mereka sendiri.

Meskipun kekuatan ini sangat menakutkan, banyak diantara kita yang sangat terkesan dan berkeinginan untuk menguasai kekuatan tersebut meski kita tahu apa dampak buruknya jika sembarangan dalam menggunakan kekuatan ini.

8. Nen (Hunter X Hunter)

hunter x hunter nen test, nen specialist, nen transmuter, killua nen type, how to learn nen, nen manipulator, is nen real, emitter nen, anime tentang kekuatan tersembunyi, anime tentang kekuatan dewa, kekuatan anime terunik, karakter anime dengan kekuatan mengerikan, kumpulan anime super power, anime super power yang keren, anime yang mempunyai kekuatan mata, anime action super power terbaik

Dalam serial anime Hunter X Hunter, Nen ini sering kali digunakan dalam melawan musuh-musuhnya oleh para Assassin dan juga Hunter. Kekuatan ini mampu membuat para penggunanya menjadi lawan yang tidak dapat terkalahkan.

Pemilik dari kekuatan ini dapat mengonvert Nen atau menggunakan kekuatan super ini ke dalam suatu objek misalnya seperti pada elemen listrik yang pernah dilakukan oleh karakter Killua. Kekuatan seperti ini bahkan dapat meningkatkan level dari serangan-serangan yang dapat berdampak terjadinya kerusakan fisik maupun psikologis oleh pihak musuh.

9. Fairy Law (Fairy Tail)

three great fairy magics, fairy tail fairy law episode, fairy law makarov, fairy tail grimoire law, fairy tail fairy glitter, fairy law theme, fairy tail fairy heart, laxus fairy law, anime tentang kekuatan tersembunyi, anime tentang kekuatan dewa, kekuatan anime terunik, karakter anime dengan kekuatan mengerikan, kumpulan anime super power, anime super power yang keren, anime yang mempunyai kekuatan mata, anime action super power terbaik

Jenis kekuatan yang satu ini sebaiknya digunakan jika kita sudah benar-benar tersudut dan tidak bisa maju apalagi mundur ketika dalam pertarungan secara fisik atau dalam kondisi atau mode defensif. Hal ini dikarenakan, ketika kekuatan super ini telah diaktifkan oleh penggunanya, maka akan keluar cahaya yang sangat terang melingkupi kawasan tempat dilakukannya pertarungan, kekuatan ini berpotensi menyebabkan terjadinya kerusakan yang amat parah bagi diri dari lawannya.

Menurut Fairy Law yang merupakan pengguna dari kekuatan superpower ini, bahwa kekuatan ini termasuk jenis kekuatan sihir yang sangat berbahaya dan dapat membinasakan musuh-musuhnya dengan mudah dan dalam waktu singkat.

10. Zanpakuto dan Hollow Form (Bleach)

ichigo hollow forms, ichigo hollow mask evolution, bleach ichigo hollow mask, ichigo hollow mask for sale, ichigo zangetsu, ichigo quincy, ichigo new zanpakuto, ichigo mask, anime tentang kekuatan tersembunyi, anime tentang kekuatan dewa, kekuatan anime terunik, karakter anime dengan kekuatan mengerikan, kumpulan anime super power, anime super power yang keren, anime yang mempunyai kekuatan mata, anime action super power terbaik

Kekuatan super dalam serial anime terakhir yaitu disebut dengan Zanpakuto. Zanpakuto sendiri merupakan sebuah senjata yang biasa digunakan oleh Shinigami. Dalam kisah anime Bleach, Shinigami yaitu mereka yang mempunyai kekuasaan atas seluruh jiwa yang telah mati dan juga melawan makhluk jahat yang merupakan musuh dari Shinigami yang bernama Hollow.

Zanpakuto juga mempunyai jiwa yang mampu membuat dirinya semakin kuat dan powerfull ketika digunakan untuk melawan musuh-musuhnya dan bentuknya pun cukup beragam, ada yang berbentuk mirip seperti pisau jagal yang mirip dengan pisau milik Ichigo ataupun tombak yang mirip seperti miliknya Ikkaku.

Bahkan beberapa Shinigami mempunyai kekuatan tersembunyi yang belum pernah dimiliki oleh Shinigami lainnya dalam anime ini, yaitu kekuatan yang dapat merubah bentuk Hollow atau yang dikenal dengan sebutan Hollow Form. Ichigo sendiri merupakan sosok karakter yang memiliki kekuatan tersebut, kedua kekuatan ini mampu membuat para penontonnya berandai-anda untuk menjadi seorang Shinigami.

Bagaimana, sangat menarik bukan?
Itulah informasi menarik yang dapat kami sampaikan mengenai 10 kekuatan super power dalam serial anime yang begitu diidamkan oleh banyak orang. jika bisa memilih, kira-kira kekuatan seperti apa yang paling kami inginkan? Sekian dan sampai jumpa lagi!
Lebih baru Lebih lama

Cek artikel niadinet lainnya via Google News

Formulir Kontak